Tinjau Lokasi Pertanian Cabe Merah di Desa Aek Nauli, Bupati Samosir: Petani Cabe Dapat Gunakan Pupuk Organik

    Tinjau Lokasi Pertanian Cabe Merah di Desa Aek Nauli, Bupati Samosir: Petani Cabe Dapat Gunakan Pupuk Organik
    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST saat memanen cabe bersama pemiliknya

    SAMOSIR - Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST didampingi sejumlan Kepala Dinas meninjau lokasi pertanian cabe merah yang dikelola Kelompok Tani Lambue yang berada di Desa Aek Nauli, Kabupaten Samosir, Selasa 6 Febuari 2023 yang lalu

    Selain meninjau lokasi pertanian cabe merah, Bupati Samosir juga bertemu dan berdialog langsung dengan petani sembari memanen bersama sekaligus membeli cabe merah milik petani yang ada di Desa Aek Nauli

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST dalam kesempatan itu mengharapkan, kedepan para petani cabe merah dapat menggunakan pupuk organik, Karena hasilnya juga bagus dan memuaskan, ”ujar Vandiko Timotius Gultom sembari memetik cabe merah bersama pemiliknya

    Rusmaida Sihombing yang juga petani cabe merah kelompok tani Lambue mengaku senang dan bangga dengan kehadiran Bupati di lokasi pertanian cabe merahya dan bangga bisa memanen cabe bersama orang nomor satu di Kabupaten Samosir, ”sebutnya

    Rusmaida berharap perhatian pemerintah untuk membantu dalam pembuatan pupuk organik. "Saya merasa senang dengan kunjungan Bupati, bukan karena pangkat atau kekayaan saya, namun Bupati dan Camat berkenan hadir melihat lahan kami" ungkap Rusmaida penuh haru.

    Selanjutnya, dalam program Bunga Desa di Desa Aek Nauli (Bupati Ngantor di Desa-Desa) Bupati juga meninjau produk UMKM Bangkit Marlumba diantaranya, keripik Ubi Jalar, Keripik Kentang dan kue basah hasil kerajinan masyarakat setempat. ( Karmel )

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    RSUD dr. Hadrianus Sinaga Pangururan Datangkan...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Samosir Terima Audiensi Unika ST....

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hadiri Rapat Koordinasi Penanggulangan Kebakaran, Pemerintah Samosir Minta Seluruh Stakeholder Utamakan Pencegahan
    Bupati Vandiko Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Labersa Hotel & Convention Center Samosir
    Peringati Haornas 2023, Bupati Samosir Beri Penghargaan Kepada 23 Atlet dan 6 Pelatih Berprestasi
    Gelar Rapat Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak, Seluruh OPD di Kabupaten Samosir Diminta Bersinergi
    Ribuan Masyarakat Nonton Aquabike World Championship 2023, Pemerintah Samosir Akan Wujudkan Danau Toba Sebagai Bali Baru
    Antusias Nonton Aquabike World Championship 2023, Ribuan Wisatawan Padati Waterfront Pangururan Samosir
    Menteri Pertanian Resmikan Kawasan Pertanian Terpadu di Kecamatan Harian, Bupati Samosir Ucapkan Terimakasih
    Wakil Bupati Samosir Pimpin Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke 115 Tahun 2023 Tingkat Kabupaten
    Wakil Bupati Samosir: Percepatan Penurunan Stunting Diperlukan Kerjasama yang Baik dan Kerja Keras
    Bersama Pengurus DPD Golkar Samosir, Bupati Vandiko Hadiri Syukuran Tahun Baru 2023 Keluarga Besar Partai Golkar Sumut
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir
    Pemkab Serahkan Surat Kuasa Khusus, Kejaksaan Negeri Samosir Akan Segera Panggil Penunggak Pajak Termasuk 28 Wajib Pajak Hotel
    Guna Menigkatkan Pengetahuan dan Keterampilan, Dinas P3AP2KB Samosir Gelar Orientasi Tim Pendamping Keluarga
    Bupati Samosir dan DPRD Sahkan Ranperda Pajak dan retribusi Daerah Jadi Perda
    Peduli Korban Banjir Bandang, Pemerintah Kabupaten Samosir Kembali Salurkan Bantuan kepada Warga Terdampak

    Tags